news
Langganan

FOTO CATATAN AKHIR TAHUN HAM 2014 : Polisi Paling Kerap Diadukan Langgar HAM - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Jibi Solopos Antara Vitalis Yogi Trisna  - Espos.id News  -  Kamis, 8 Januari 2015 - 23:00 WIB

ESPOS.ID - Ekspose Catatan Akhir Tahun HAM 2014, Kamis (8/1/2015). (JIBI/Solopos/Antara/Vitalis Yogi Trisna)

Catatan Akhir Tahun HAM 2014 diungkap.

Ketua Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) Hafid Abbas (ketiga dari kiri) didampingi Koordinator Subkomisi Pemantauan dan Penyelidikan Manager Nasution (kiri), Wakil Ketua Bidang Internal Ansori Sinungan (kedua dari kiri), Wakil Ketua Bidang Eksternal Siane Indriani (ketiga dari kanan), Sekretaris Jenderal Untung Tri Basuki (kedua dari kanan), dan Kepala Biro Administrasi Penegakan HAM Johan Effendi (kanan) menggelar jumpa pers guna mengekspose Catatan Akhir Tahun HAM 2014, di Jakarta, Kamis (8/1/2015). Sepanjang tahun 2014 hingga bulan November, Komnas HAM menerima 6.527 pengaduan dengan intansi kepolisian sebagai lembaga yang paling sering diadukan, yaitu mencapai 2.200 pengaduan.

Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Rahmat Wibisono - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif