news
Langganan

Website Kemendiknas Malah Ngadat Saat Tampilkan PENGUMUMAN UN SMK 2012 - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Arif Pitoyo Jibi  - Espos.id News  -  Sabtu, 26 Mei 2012 - 19:48 WIB

ESPOS.ID - More than just publish.

JAKARTA--Seperti halnya pengumuman hasil UN SMA 2012, maka pengumuman hasil UN SMK 2012 juga akan dilakukan hari ini, Sabtu (26/5/2012) secara serentak  Indonesia. Pengumuman tersebut bisa dilihat di website masing-masing sekolah, dan bisa juga lewat website Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendiknas.go.id). Sayangnya, sejak siang tadi website tersebut malah susah sekali dibuka, sehingga banyak siswa SMK yang kecewa. Berdasarkan data Kemendikbud, jumlah kelulusan ujian nasional untuk tingkat SMK secara nasional meningkat bila dibandingkan dengan tahun lalu. Persentase kelulusan siswa SMK sendiri untuk tahun ini hampir mencapai 100%, yaitu tepatnya 99,92 %.(api)
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Advertisement
Adhitya Noviardi - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif