news
Langganan

Lima Geohistoris Pembentuk Jalur Rempah, Jawa Salah Satu Pusat - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Ichwan Prasetyo  - Espos.id News  -  Kamis, 2 Juni 2022 - 18:00 WIB

SOLOPOS.COM - Menteri Pendidikan Kebudayaan Riset dan Teknologi, Nadiem Anwar Makarim (kiri), melambaikan tangan ketika KRI Dewaruci yang mengangkut Laskar Rempah mulai meninggalkan Dermaga Komando Armada II Surabaya, Jawa Timur, Rabu (1/6/2022) petang. (kemdikbud.go.id)

Esposin, SOLO -- Jalur rempah Nusantara adalah suatu alur spasial perjalanan manusia dan silang budaya lintas pulau. Jalur rempah dan perjalanan budaya manusia Nusantara dipengaruhi oleh lima geohistoris.

Ichwan Prasetyo - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif