news
Langganan

Istana: Alumni HMI Jangan Bawa Isu Anas di Kongres - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia

by Demis Rizky Gosta Jibi Bisnis Indonesia  - Espos.id News  -  Kamis, 28 Februari 2013 - 17:52 WIB

ESPOS.ID - More than just publish.

JAKARTA--Istana mengimbau para alumni HMI untuk menjaga kemandirian organisasi menjelang kongres yang akan diselenggarakan pada pertengahan Maret.

Advertisement
Sekretaris Kabinet Dipo Alam mengatakan HMI tidak perlu dilibatkan dalam berbagai isu politik yang melibatkan para alumni HMI, termasuk Anas Urbaningrum. 

 
Advertisement
 

"Saya sebagai alumni HMI mengajak semua menyukseskan kongres yang akan datang, tidak perlu dilibatkan dengan masalah ini," katanya, Kamis (28/2/2013).

Advertisement

Anas, lanjutnya, harus menghadapi kasus hukum tanpa meniupkan berbagai isu konspirasi politik.

Advertisement
Dipo mengatakan Presiden Susilo Bambang Yudhoyono tidak mungkin punya anggapan bahwa Anas adalah anak yang tidak diinginkan dalam partai Demokrat.

"Tidak mungkin Presiden punya anggapan bahwa bung Anas itu sebagai unwanted child apalagi abandon child, tidak sama sekali," katanya.
Advertisement
Advertisement
Laila Rochmatin - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.
Advertisement
Berita Terkait
Advertisement

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif