news
Langganan

Dulu Dipandang Sebelah Mata, Mobil China Jadi Penantang Mobil Jepang - Espos Indonesia dari Solo untuk Indonesia | Espos.id

by Muh Khodiq Duhri Khadijah Shahnaz  - Espos.id News  -  Selasa, 12 April 2022 - 06:00 WIB

SOLOPOS.COM - Penampakan Wuling Formo S yang mulai diperkenalkan, Jumat (22/10/2021). (Gambar: wuling.id)

Esposin, JAKARTA - Satu dekade lalu, produk otomotif China masih dipandang sebelah mata. Citra negatif otomotif China itu perlahan pupus manakala Wuling Motors (SGMW) menjejak pasar domestik. Bendera produk China mulai berkibar seiring keseriusan Wuling menghadirkan basis produksi sekaligus menjamin ketersediaan komponen.

Muh Khodiq Duhri - Jurnalis Solopos Media Group, menulis konten di media cetak dan media online.

Hanya Untuk Anda

Inspiratif & Informatif